Langkah-langkah membuat Linux LIVE-FLASHDISK yakni :
1. Siapkan sebuah FD kosong dengan kapasitas >= 1Gb
2. Download File ISO Distro Linux XCode YF v0.02 (Released Oktober 2008)
Download File ISO Linux Ubuntu 8.10
3. Download File U810p.exe ini merupakan file yang akan membantu dalam melakukan extract dari sebuah file ISO ke FD
4. Klik 2x untuk menjalankan/extrac file U810p.exe, hal ini akan menghasilkan sebuah folder dengan nama U810p
5. Pindahkan file ISO linux (ubuntu-8.10-desktop-i386.iso) yang sudah di download sebelumnya kedalam folder U810p
6. Klik 2x Pada file U810.bat dan ikuti perintahnya
7. Jika anda mendownload file ISO linux Ubuntu lainnya maka lakukan rename pada file tersebut menjadi “ubuntu-8.10-desktop-i386.iso” hal ini dikarenakan pada file U810p.bat hanyak akan mendeteksi file iso linux dengan nama tersebut.
8. Setelah semuanya selesai dan berjalan normal, selanjutnya adalah melakukan restart dan masuk ke BIOS setup kemudian rubah Boot Priority, jadikan USB Device sebagai First Boot, atau anda juga dapat melakukan pemilihan booting dengan menekan tombol ESC pada saat booting mode, (tidak semua komputer menggunakan tombol ESC untuk menampilkan Booting Option).
Source :
[You must be registered and logged in to see this link.]COMPUTER « Penyejuk Hati, Pencerdas Generasi
masculinehawk2007.wordpress.com
:bounce: